PEMBUKAAN POSPEDA V
Pelepasan Balon Udara sebagai tanda Pembukaan Pekan Olahraga dan Seni Antar Pondok Pesantren Tingkat Daerah (POSPEDA) V pada tanggal 22 November 2015, terlihat Sekretaris Daerah Bpk. Drs. H. Ranta Suharta, Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Bpk. H. Opar Sohari, Ketua Koni Provinsi Banten Ibu Hj. Rumia....